Resep Kalio Daging Sapi Khas Padang yang Lezat untuk Menu Sahur dan Hari Raya
Jumat, 21 Februari 2025 - 06:30 WIB
Sumber :
- Youtube mami cinta
Purwasuka – Kalio daging sapi khas Padang bisa jadi pilihan tepat untuk menu sahur atau hidangan spesial saat hari raya.
Rasan kalio daging ini gurih, pedas, dan kaya rempah dijamin bikin nafsu makan bertambah.
Selain itu, cara membuat kalio daging ini juga cukup mudah. Yuk, simak bahan-bahan dan langkah-langkah memasaknya!
Bahan-bahan:
Bumbu Halus:
Baca Juga :
Resep Soto Bening Khas Bandung, Rasanya Enak Banget Sampai Bikin Gak Mau Berhenti Makan!
- 8 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 ruas jahe
- 8 buah cabai merah keriting
Halaman Selanjutnya
- 3 buah cabai merah besar