Cuma 50 Menit! Begini Cara Bikin Bolu Cokelat Kukus yang Mengembang
Selasa, 4 Februari 2025 - 12:15 WIB
Sumber :
- Youtube PAP COOK
Purwasuka – Bolu cokelat kukus selalu menjadi favorit banyak orang karena teksturnya yang lembut dan rasa cokelatnya yang kuat.
Selain cocok sebagai camilan keluarga, bolu ini juga bisa jadi ide jualan.
Proses pembuatannya cukup sederhana dengan bahan yang mudah ditemukan.
Hasilnya pun memuaskan, berkat adonan yang dikukus hingga matang sempurna.
Dengan tambahan topping, bolu ini makin menggoda untuk dinikmati.
Dikutip dari chanel Youtube PAP COOK, berikut bahan dan cara membuatnya:
Halaman Selanjutnya
- Bahan Carlo (pengoles loyang):