Kuliner Legendaris! Sorabi Hijau Rengasdengklok dengan Rasa Authentik yang Bikin Penasaran

Serabi Hijau Rengasdengklok
Sumber :
  • google maps

PurwasukaKarawang memang dikenal sebagai kota industri, tetapi di balik hiruk-pikuk modernisasi, masih tersimpan kuliner tradisional yang tetap eksis. 

Martabak Tahu Super Hemat Bikin Kenyang, Cuma Butuh 4 Bahan Langsung Jadi

Salah satunya adalah Sorabi Hijau Rengasdengklok, jajanan khas yang sudah melegenda sejak 1995. 

Bukan sekadar makanan biasa, sorabi ini menjadi daya tarik bagi wisatawan yang ingin mencicipi cita rasa khasnya.

Tips Merebus Iga Sapi Super Empuk dalam 20 Menit, Tanpa Presto Meresap Hingga Tulang!

Serabi Hijau Rengasdengklok

Photo :
  • google maps

Keistimewaan Sorabi Hijau Rengasdengklok terletak pada proses pembuatannya yang masih mempertahankan cara tradisional. 

Mau Bikin Takoyaki Kekinian di Rumah? Coba Cara Ini, Enak dan Anti Gagal!

Dipanggang di atas tungku tanah liat, sorabi ini mengeluarkan aroma khas pandan dan durian yang begitu menggoda. 

Teksturnya lembut dengan perpaduan rasa gurih dan manis yang berasal dari gula alami tanpa tambahan zat buatan. 

Halaman Selanjutnya
img_title