Jangan Salah Simpan! Ini 5 Cara Bikin Tempe Tahan Lama Berminggu-minggu

Tempe
Sumber :
  • Pinterest

PurwasukaTempe adalah makanan favorit banyak orang. Selain murah, tempe juga kaya protein dan bisa diolah menjadi berbagai masakan.

Banyak yang Salah Paham! Ini 2 Kebiasaan Makan Saat Sahur yang Harus Diubah

Namun, tempe mudah busuk jika tidak disimpan dengan benar. Berikut ini beberapa menyimpan tempe agar bisa tahan lama.

1. Simpan di Kulkas

Sup Telur Super Praktis Buat Sahur, Lembut dan Hangat di Perut!

Salah satu cara paling efektif untuk membuat tempe awet adalah dengan menyimpannya di kulkas.

Sebelum dimasukkan, bungkus tempe dengan kertas atau plastik agar tidak terlalu kering.

Rahasia Nasi Goreng Kecap Gurih, Enak, Cuma 15 Menit Pakai Bahan Sederhana!

Pastikan tempe disimpan di bagian yang tidak terlalu lembap agar tidak berjamur.

Halaman Selanjutnya
img_title