Rahasia Rendang Minang Lebaran! Pakai Bumbu Sangre, Dijamin Empuk dan Gurih!

Rendang Minang Bumbu Sangre
Sumber :
  • Youtube Mbok Midut

PurwasukaRendang Minang selalu menjadi menu andalan saat Lebaran. 

3 Tips Memasak Daging Agar Cepat Empuk, Langsung Berhasil!

Dengan cita rasa kaya rempah dan tekstur daging yang empuk, rendang kerap menjadi favorit di setiap hidangan. 

Proses memasaknya memang memakan waktu, tetapi hasil akhirnya sebanding dengan usaha yang dikeluarkan. 

Rahasia Daging Sapi Masak Kecap Super Medok, Lekoh untuk Sahur, Dijamin Bikin Nagih!

Rendang Minang Bumbu Sangre

Photo :
  • Youtube Mbok Midut

Resep rendang Minang kali ini menggunakan bumbu sangre yang memberikan aroma khas serta cita rasa autentik.

Rahasia Ayam Goreng Serundeng Renyah dan Gurih! Wajib Stok untuk Buka Puasa

Bumbu sangre terdiri dari berbagai rempah pilihan yang dipadukan untuk menghasilkan rasa yang lebih dalam. 

Mulai dari kapulaga, bunga lawang, cengkeh, hingga kayu manis, semuanya memberikan karakter kuat pada rendang. 

Tak hanya itu, perpaduan lada putih, lada hitam, dan ketumbar semakin memperkaya rasa. 

Untuk mendapatkan hasil terbaik, bumbu ini perlu disangrai terlebih dahulu agar aroma dan rasanya lebih keluar. 

Setelah itu, bahan-bahan seperti jahe, lengkuas, bawang merah, bawang putih, serta cabai merah dan rawit hijau dihaluskan.

Halaman Selanjutnya
img_title