Rahasia Membuat Kentang Goreng Renyah di Luar Lembut di Dalam Seperti Restoran

Kentang goreng
Sumber :
  • Pinterest

Cara ini bikin kentang renyah di luar, lembut di dalam, dan nggak cepat lembek.

6. Taburi garam saat kentang masih panas.

Segera setelah diangkat dari penggorengan dan ditiriskan, taburi kentang dengan garam halus.

Kentang yang masih panas akan "menangkap" garam lebih baik, sehingga rasanya lebih meresap.

Bisa juga tambahkan bumbu lain seperti bubuk bawang putih, paprika, atau keju parut untuk kentang goreng yang lebih lezat.