Cara Membuat Lapis Legit Lembut dan Tidak Bantat Buat Suguhan Lebaran

Lapis legit
Sumber :
  • Pinterest

4. Tekan Lapisan dengan Lembut

Setelah satu lapisan matang, tekan ringan dengan spatula agar lapisan berikutnya menempel sempurna dan kue tidak berongga.

Kue Lapis Legit (foto ilustrasi).

Photo :
  • pinterest

5. Gunakan Mentega Berkualitas

Mentega berpengaruh pada aroma dan kelembutan lapis legit. Gunakan mentega berkualitas tinggi agar hasilnya lebih harum dan lembut.