Resep Cincau Hijau Alami, Kenyal dan Awet! Begini Cara Buatnya
Sabtu, 1 Maret 2025 - 02:15 WIB
Sumber :
- Youtube Endang Mengge
Untuk menguji keberhasilannya, coba goyangkan wadahnya—jika bentuknya tetap stabil, berarti cincau sudah jadi.
Jika terlalu cair, kemungkinan air abu yang digunakan terlalu banyak, sehingga jumlahnya bisa dikurangi untuk percobaan berikutnya.
Membuat cincau hijau sendiri di rumah bisa menjadi pengalaman yang menyenangkan sekaligus bermanfaat.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda bisa menikmati cincau segar tanpa tambahan bahan pengawet.
Selamat mencoba!