Panduan Membuat Ayam Bakakak Sunda Super Lezat Dijamin Nagih
Selasa, 24 Desember 2024 - 19:00 WIB
Sumber :
- Instagram @sasakala.garut
Tekstur ayam bakakak yang empuk menjadi daya tarik utamanya. Bumbu yang meresap hingga ke dalam membuat rasanya semakin nikmat. Aroma rempah yang khas menambah selera makan.