Hasil Portugal vs Liechtenstein: Cristiano Ronaldo Cs Menang 2-0

Pemain Portugal
Sumber :

Portugal lantas menggandakan keunggulan di menit ke-57 lewat Cancelo. Ia memaksimalkan keputusan yang salah dari kiper tuan rumah yang keluar dari sarangnya, tetapi malah dilewati.

Ronaldo dan Cancelo jadi pembeda yang signifikan di babak kedua. Karena kalau dilihat dari statistik, Portugal dominan tetapi tidak begitu membahayakan.