Bonekamu Kotor dan Lusuh? Coba Cara Ini, Dijamin Cerah dan Wangi dalam 15 Menit
Minggu, 6 April 2025 - 12:30 WIB
Sumber :
- istimewa
Purwasuka – Boneka sering kali menjadi teman bermain anak-anak atau pelengkap dekorasi rumah.
Namun seiring waktu, boneka bisa terlihat kusam, kotor, bahkan menjadi sarang debu.
Tidak hanya membuat tampilannya kurang menarik, boneka yang tidak dibersihkan juga bisa menimbulkan risiko kesehatan, terutama bagi anak-anak yang sering memeluknya.
Maka dari itu, penting untuk tahu cara mencuci boneka yang benar agar tetap awet dan bersih maksimal.
Mencuci boneka
Photo :
- istimewa
Baca Juga :
Gak Nyangka! Ini Cara Cuci Kasur Palembang Biar Bersih Kinclong Tanpa Harus ke Laundry Mahal
Berbagai metode mencuci boneka memang beredar di internet, tapi tak semuanya terbukti efektif.
Dikutip dari kanal YouTube Sa’dermo Laundry, membagikan cara praktis dan efektif mencuci boneka kusam.
Halaman Selanjutnya
Panduan ini bisa dipraktikkan sendiri di rumah dengan bahan-bahan sederhana dan hasil yang cukup memuaskan.