Cara Bikin Waterpass Sendiri dari Barang Bekas, Dijamin Akurat dan Murah Meriah!

Waterpass
Sumber :
  • Pinterest

1. Tempelkan ujung waterpass di titik nol yang kamu tentukan.

Keran Air di Rumah Patah? Jangan Panik, Gini Cara Perbaikinya Tanpa Membobok Tembok

2. Lihat air di selang — kalau posisinya sejajar di kedua ujung, berarti sudah rata.

3. Tinggal tandai dengan pensil, lalu tarik benang sebagai patokan pasang.

Cara Praktis Masak Air Agar Cepat Mendidih, Jadi Hemat Gas Elpiji

Atau contoh lainnya, mau pasang bata atau pondasi:

1. Tentukan titik awal dan tinggi yang diinginkan (misalnya 40 cm).

Malas Ambil Sampah Langsung Pakai Tangan? Mending Bikin Alat Penjepit Ini, Cuma Modal Barang Bekas

2. Buat patok dengan jarak sesuai panjang pipanya (sekitar 70 cm).

3. Gunakan waterpass untuk pastikan air di kedua ujung sama rata.

Halaman Selanjutnya
img_title