Resleting Tas atau Jaket Rusak? Begini Cara Mudah Memperbaikinya!
Selasa, 18 Maret 2025 - 17:30 WIB
Sumber :
- Youtube Tukang AB
Dikutip dari kanap Youtube Tukang AB, untuk mengatasi ini, cukup siapkan beberapa alat sederhana, yaitu:
- Lilin
- Tang
Berikut langkah-langkah memperbaiki resleting:
- Posisikan resleting dalam keadaan terbuka.
- Gosokkan lilin pada rel resleting bagian kanan dan kiri untuk membuatnya lebih licin.
- Coba geser resleting, biasanya akan terasa lebih lancar tetapi belum menutup sempurna.
Halaman Selanjutnya
- Jika masih terbuka, gunakan tang untuk menekan bagian kepala resleting secara perlahan agar kembali ke bentuk semula.