Rahasia Membuat Telur Ceplok Bulat Sempurna, Bikin Nafsu Makan Bertambah!
Rabu, 12 Februari 2025 - 08:00 WIB
Sumber :
Purwasuka – Telur ceplok atau telur mata sapi menjadi menu sarapan favorit banyak orang.
Baca Juga :
Cuma Modal Dua Bahan Ini, Rumput Liar di Halaman dan Kebun Musnah: Ampuh, Murah, dan Mudah Dibuat
Meski terlihat sederhana, membuat telur ceplok yang sempurna ternyata membutuhkan teknik khusus.
Bentuk yang bulat dan kuning telur yang utuh menjadi kunci utama keindahan telur ceplok.
Baca Juga :
Wajib Coba! Tiga Ide Kreatif Modal Botol Bekas, Salah Satunya Buat Instalasi Listrik Biar Lebih Aman
Banyak orang kesulitan mendapatkan hasil telur ceplok yang cantik. Putih telur sering menyebar tidak beraturan dan kuning telur pecah sebelum waktunya. P
adahal, dengan beberapa tips sederhana, kita bisa membuat telur ceplok yang Instagram-worthy.
Baca Juga :
Punya Kaleng Bekas? Jangan Dibuang, Bisa Disulap Jadi Alarm Maling Sederhana Tanpa Listrik
Cara membuat telur ceplok bulat sempurna terletak pada suhu minyak dan teknik menuang telur. Selain itu, pemilihan wajan dan jumlah minyak juga berpengaruh pada hasil akhir.
Halaman Selanjutnya
Berikut tips lengkap membuat telur ceplok bulat sempurna.