Resep Simpel Chili Oil Pedas Menggoda, Bikin Kuliner Makin Nikmat! Resepnya Cocok untuk Pemula

Chili Oil
Sumber :
  • YouTube Devina Hermawan

VIVAPurwasuka Chili oil, atau minyak cabai, adalah bumbu universal yang berasal dari masakan Sichuan, China. 

Asam Lambung Naik Terus? Begini Cara Membuat Air Jahe Hangat, Solusi Alami Redakan Perut Melilit!

Rasa pedasnya yang khas dan aroma harumnya membuat chili oil menjadi favorit banyak orang. Tak hanya di China, bumbu ini juga populer di berbagai negara Asia lainnya.

Dilansir channel YouTube Devina Hermawan, VIVA Purwasuka berhasil merangkum resep dan cara membuat chili oil yang simpel dan mudah dipahami. Yul, simak ulasan lengkapnya!

Membuat Lilin Abadi Kini Bukan Cuma Mimpi, Tahan hingga 2 Hari Lamanya!

Bahan-bahan yang Dibutuhkan

  • 250 gram minyak goreng
  • 60 gram cabai kering
  • 25 gram bawang putih
  • 25 gram bawang merah
  • 25 gram ebi (udang kering)
  • 1 sendok teh garam
  • ½ sendok teh gula
  • ½ sendok teh penyedap rasa
  • 2 sendok makan kecap asin

Cara Membuat

Ban Motor Auto Hitam Perkasa tanpa Terkecuali, Gak Nyangka Bahan-bahannya Cuma Ini!

Chili Oil

Photo :
  • YouTube Devina Hermawan
Halaman Selanjutnya
img_title