Resep Wedang Jahe Maknyus, Minuman Hangat yang Wajib Ada Ketika Hujan
Sabtu, 18 Januari 2025 - 16:01 WIB
Sumber :
- Air putih (1,5 L)
- Jahe matang (50 gr)
- Serai (1 batang)
- Daun pandan (1 lembar)
- Gula merah (100 gr)
Cara membuat:
- Rebus semua bahan-bahan di atas menggunakan air panas di atas kompor selama 30 menit;
- Setelah itu, pastikan seri dari bahan-bahan di atas keluar, kemudian saring;
- Wedang Jahe maknyus siap untuk disajikan.
Demikian resep dan cara membuat wedang jahe. Semoga bermanfaat.*