Resep Mudah Steamboat Tom Yum Homemade yang Segar dan Pedas, Nikmat Disantap saat Musim Hujan

Steamboat atau Hot Pot (Ilustrasi)
Sumber :
  • Pinterest

VIVAPurwasuka Steamboat tom yum, dengan kuahnya yang kaya rasa asam pedas, menjadi pilihan tepat untuk menghangatkan tubuh di cuaca dingin. 

Resep Mango Sago Creamy Segar ala Rumahan, Cocok untuk Ide Jualan Takjil di Bulan Ramadan

Selain itu, fleksibilitas dalam memilih topping membuat setiap orang bisa menyesuaikan dengan selera masing-masing.

Dilansir dari YouTube CR COOK, memberikan resep dan tips memasak Steamboat Homemade Kuah Tom Yum yang bisa dibuat di rumah. Nah, berikut rangkuman VIVA Purwasuka untuk membuat steamboat homemade:

Resep Opor Ayam Kuning Khas Lebaran yang Menggugah Seleras! Ayamnya Empuk, Bumbu Meresap Sempurna!

Bahan-bahan Membuat Steambot Tom Yum

1. Untuk Kuah

  • Kepala dan kulit udang
  • 1 ½ Liter air
  • 5 buah cabe merah besar (direbus)
  • 10 buah cabe kriting merah (direbus)
  • 4 siung bawang putih
  • 1 sdt ebi kering
  • 2 batang sereh
  • Lengkuas
  • 5 lembar daun jeruk
  • 1 ½ sdt garam
  • 1 ½ sdt kaldu ayam bubuk
  • 1 sdt gula pasir
  • ¼ sdt merica bubuk
  • 1 sdm kecap ikan
  • 1 sdm minyak wijen
  • 4 sdm perasan jeruk lemon / nipis
Resep Bihun Telur Gulung Jumbo Murah Meriah! Ide Jualan Menguntungkan, Bisa Dijual 1000-an dengan Modal Minim!

2. Untuk Isian (Bebas Sesuai Selera), bisa seperti di bawah ini:

Halaman Selanjutnya
img_title