Cara Praktis Bikin Kacang Mede Panggang, Ixe Isian Toples Lebaran Rasanya Gurih dan Renyah
Sabtu, 15 Maret 2025 - 03:30 WIB
Sumber :
- Panggang lagi selama 40 menit atau hingga kacang berwarna kuning kecoklatan dan terasa renyah. Jangan lupa, setiap 10 menit aduk kacang agar tidak gosong.
Tips Agar Kacang Mede Panggang Lebih Enak:
- Jangan panggang di suhu terlalu tinggi, agar kacang matang merata tanpa gosong.
- Aduk secara rutin, saat memanggang supaya bagian bawah tidak terlalu coklat.
- Biarkan kacang benar-benar dingin sebelum dimasukkan ke toples agar tetap renyah.
Baca Juga :
Tips Ampuh Bikin Gula Putri Salju Menempel Sempurna, Kue Kering Anti Berantakan Saat Lebaran!
Sekarang, kacang mede panggang gurih siap jadi teman ngemil di hari Lebaran. Simpan di toples kedap udara supaya tahan lama dan tetap kriuk. Selamat mencoba, ya!