5 Resep Olahan Jamur yang Lezat untuk Menu Sahur dan Buka Puasa

Olahan jamur
Sumber :
  • Youtube

Terakhir, masukkan irisan telur dan sebatang daun bawang iris. Tumis sebentar dan sajikan selagi hangat.  

Cari Kue Lebaran Renyah dan Lumer di Mulut? Wajib Coba Resep Choconut Cookies Ini, Praktis dan Murah

2. Pepes Tiga Jamur Aroma Kemangi  

Kalau kamu ingin menu yang lebih beraroma segar, pepes jamur ini bisa jadi pilihan. Siapkan 250 gram jamur tiram, 250 gram jamur kancing, dan 100 gram jamur kuping.

Resep Steamboat Kuah Tomyam dan Kuah Odeng: Gurih, Segar, Cocok Buat Bukber Keluarga Besar

Tumis lima siung bawang putih dan lima siung bawang merah yang diiris tipis sampai wangi. Masukkan semua jamur, aduk hingga layu dan mengeluarkan air. 

Tambahkan 1 sendok teh kaldu bubuk, aduk rata. Setelah agak dingin, campurkan dengan dua butir telur, dua genggam daun kemangi, dua batang daun bawang iris, serta irisan tomat dan batang serai yang sudah dimemarkan. 

Resep Udang Goreng Crispy dan Sambal Bajak Pedas Segar Cocok Buat Bukber

Bumbui dengan 1/2 sendok teh garam dan 1 sendok teh gula. Bungkus adonan dengan daun pisang, tambahkan daun salam dan lengkuas di setiap bungkusannya. Kukus selama 30 menit, dan pepes jamur siap dinikmati!

3. Jamur Goreng Krispi Gurih Renyah

Halaman Selanjutnya
img_title