Cara Praktis Buat Jus Susu Mangga, Minuman Bernutrisi dan Segar untuk Buka Puasa
Rabu, 5 Maret 2025 - 15:45 WIB
Sumber :
Bahan-bahan
- Susu
- Es batu
- 1 ½ sdm gula pasir
- 1 buah mangga
Cara Membuat Jus Susu Mangga Manis dan Segar
- Kupas dan potong mangga kecil-kecil, sisihkan beberapa potong untuk topping.
Halaman Selanjutnya
- Masukkan potongan mangga ke dalam blender, tuangkan susu, dan masukkan sepertiga es batu kecil-kecil, lalu blender.