Wastafel Mampet? Coba Cara Sederhana Ini, Dijamin Lancar Tanpa Bongkar Pipa!

Wastafel Cuci Piring
Sumber :
  • istimewa

Cara membersihkan wastafel mampet:

Blender Tumpul Jadi Tajam Lagi! Trik Sederhana Ini Wajib Dicoba

- Taburkan soda kue ke dalam lubang wastafel.

- Tuangkan cuka makanan secara perlahan dan biarkan berbuih.

Bumbu Dapur Mudah Kering atau Busuk? Coba Trik Simpan Ini!

- Diamkan selama 30 menit hingga 1 jam agar larutan bekerja.

- Periksa apakah masih ada sisa makanan atau minyak yang menghambat.

Kecoak Tak Akan Balik Lagi! Begini Cara Mudah Mengusirnya Secara Permanen

- Jika ada kotoran yang menempel, gunakan sapu lidi atau besi untuk mengorek.

- Rebus air hingga panas (tidak perlu mendidih) lalu tuangkan ke wastafel.

Halaman Selanjutnya
img_title