Cara Mudah Buat Tumis Terong Ungu Saus Tiram, Lezatnya Bikin Buka Puasa Makin Berselera
Senin, 3 Maret 2025 - 16:46 WIB
Sumber :
- YouTube @Dapur Mama AmyRa
- Masukkan terong ungu ke dalam minyak yang sudah panas di atas kompor. Angkat terong jika sudah matang, tiriskan.
Baca Juga :
Cuma Satu Adonan Jadi Tiga Olahan, Cobain Resep Pangsit Ayam Udang untuk Sahur dan Buka Puasa
- Tumis bawang putih dan bawang merah dengan minyak yang sudah panas. Kalau warna bawang sudah matang kemudian masukkan terong, tambahkan air secukupnya.
- Masukkan ½ sdt garam, 1 sdt gula pasir, ½ sdt kaldu jamur dan 2 sdm saos tiram, kemudian aduk hingga rata.
- Masukkan cabe hijau dan cabe merah, aduk sebentar hingga warna cabe mulai layu.
- Angkat dan sajikan.
Tips Tambahan Masak Tumis Terong Ungu Saus Tiram
- Enaknya tumis terong ungu saus tiram ini disajikan bersama nasi hangat dan sambal kesukaan
Halaman Selanjutnya
- Kamu bisa menambahkan wortel, kacang panjang, bayam atau sayuran lainnya agar cita rasanya lebih menggoda.