Suka Haus dan Lapar Banget saat Puasa, Cobain 4 Minuman Ini Pas Sahur
Sabtu, 1 Maret 2025 - 14:00 WIB
Sumber :
- Meta AI
3. Smoothies Pisang dan Oatmeal
Pilihan lain yang nggak kalah bergizi adalah smoothies pisang dan oatmeal. Pisang mengandung antioksidan dan serat yang baik untuk pencernaan, sementara oatmeal memberikan rasa kenyang lebih lama.
Minuman ini cocok banget buat kamu yang punya aktivitas padat selama puasa. Selain mengenyangkan, smoothies ini juga bisa dibuat dengan cepat.
Cukup blender pisang, oatmeal, dan susu atau yogurt, jadi deh minuman sahur yang praktis dan mengenyangkan!
4. Air Mineral
Meskipun terdengar sederhana, air mineral adalah minuman wajib yang nggak boleh kamu lewatkan saat sahur.
Tubuh butuh cairan yang cukup untuk menghindari dehidrasi selama berpuasa.
Halaman Selanjutnya
Usahakan minum minimal 2-3 gelas air putih saat sahur, dan hindari minuman manis atau berkafein karena bisa membuatmu cepat haus.