Puding Pandan Santan, Takjil Lezat dan Gurih! Resep Simpel yang Bikin Nagih
Sabtu, 22 Februari 2025 - 10:15 WIB
Sumber :
- Youtube Cerita Sofia Ahmad
Purwasuka – Menjelang waktu berbuka puasa, takjil menjadi hidangan yang dinantikan.
Salah satu pilihan yang bisa dibuat di rumah adalah puding lapis pandan santan.
Teksturnya lembut, rasanya gurih dan manis, serta tampilannya cantik.
Baca Juga :
Emang Ada Ide Jualan Takjil Ramadan Modal Rp60 Ribuan? Cobain Puding Lumut Santan Gula Merah
Puding ini cocok disajikan untuk menu takjil keluarga di bulan Ramadan.
Tak hanya menggugah selera, puding ini juga mudah dibuat dengan bahan sederhana.
Proses pembuatannya pun cukup praktis, tanpa perlu alat khusus.
Perpaduan rasa pandan yang harum dengan santan yang creamy memberikan sensasi lezat di setiap gigitan.
Yuk, coba buat sendiri di rumah dengan resep berikut!
Halaman Selanjutnya
Dikutip dari kanal Youtube Cerita Sofia Ahmad, bahan-bahan: