Munggahan Sambil Healing? Ini 6 Pantai Cantik di Subang yang Cocok Jadi Pelarian

Pantai Gegara Menyan Subang
Sumber :
  • google maps

Meskipun airnya tidak begitu jernih, suasana pantai ini tetap menarik untuk dinikmati. 

Sebelum Puasa, Yuk Munggahan di 5 Tempat Makan Favorit Keluarga di Bandung!

Selain itu, terdapat pelabuhan besar yang menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan.

6. Pantai Cirewang

Munggahan Jadi Lebih Spesial, 5 Lokasi di Bandung Ini Wajib Masuk List Kamu

Pantai yang satu ini unik karena memiliki hutan bakau yang awalnya ditanam untuk mencegah abrasi. 

Kini, hutan bakau tersebut menjadi spot wisata menarik bagi para pengunjung. 

Udara Sejuk dan Alam Mempesona! 5 Lokasi Munggahan Favorit di Bandung

Menikmati angin sepoi-sepoi di antara pepohonan bakau tentu menjadi pengalaman yang berbeda dibanding pantai pada umumnya.

Subang memiliki banyak pantai yang layak dikunjungi dengan keunikan dan pesona masing-masing. 

Halaman Selanjutnya
img_title