Cara Hilangkan Karat di Pisau, Kinclong Kembali Tajam

Pisau Potong Sayur
Sumber :

Cara menghilangkan karat pada pisau ini, bisa pula diterapkan sebagai langkah pencegahan agar pisau tetap kinclong dan tajam:

Cara Membersihkan Kitchen Sink, Wastafel, dan Rak Piring dari Kerak & Karat Membandel

1. Bersihkan Pisau dengan Sabun Cuci

Cara menghilangkan karat pada pisau, cukup cuci dengan dengan sabun cuci. Gosok-gosok menggunakan spon atau alat asah, kemudian sirami dengan air bersih, selanjutnya lap dengan situs dapur. Ulangi beberapa kali sampai karat hilang.

Cara Merawat Teflon Agar Awet dan Tidak Mudah Tergores

2. Gunakan Baking Soda

Kamu bisa menggunakan baking soda yang dicampur dengan air hingga teksturnya seperti pasta.

Tips Jitu Membersihkan Kulkas yang Bau dengan Bahan Alami, Dijamin Selalu Wangi dan Bersih!

Setelah berbetuk seperti pasta, lumuri pisau dengan bahan tersebut dan diamkan selama satu jam. Kemudian, bilas dengan air.

3. Gunakan Cuka

Halaman Selanjutnya
img_title