Resep Sambal Bawang Tanpa Minyak, Dijamin Pedas Membara dan Bikin Nagih!

Sambal bawang
Sumber :
  • Pinterest

PurwasukaSambal bawang menjadi teman makanan pedas yang wajib ada di meja makan Indonesia.

Gas Habis Tapi Tetap Bisa Masak? Coba Trik Simpel Ini Modal Garpu!

Buat kamu yang lagi diet atau menghindari makanan berminyak, sambal bawang tanpa minyak yang pedas bisa jadi solusi praktis.

Tips membuat sambal bawang tanpa minyak ini sangat praktis dan tetap pedas dan gampang banget dipraktikkan di rumah.

Tips Membuat Gagang Panci Sendiri di Rumah dengan Bahan Murah, Cukup Pakai Wadah Pasta Gigi, Begini Caranya!

Bahan-bahan untuk membuat sambal bawang praktis dan pedas ini mudah didapatkan di pasar atau supermarket terdekat.

Berikut tips membuat sambal bawang pedas dengan cara sehat yang cocok untuk banyak makanan dan bikin nagih.

Mau Rumah Kamu Wangi Bak Hotel Bintang Lima? Mudah Saja, Gunakan Tips Simple dan Murah Ini!

Sambal bawang

Photo :
  • Pinterest

• Siapkan 100 gram cabai rawit merah dan 50 gram bawang putih

Halaman Selanjutnya
img_title