Keren Habis! Garam Bisa Jadi Pengharum Ruangan, Rumah Wangi Sepanjang Hari
Minggu, 13 April 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
Purwasuka – Siapa sangka garam yang biasanya jadi bahan makanan, ternyata juga bisa dijadikan bahan pengharum ruangan.
Cara membuat pengharum ruangan dengan garam ini pun cukup mudah.
Dengan bahan lain yang gampang didapat, garam mampu membuat rumah kamu wangi sepanjang hari.
Ilustrasi Rumah Wangi
Photo :
- -
Mengutip akun YouTube KREATIF Channel, begini cara membuat pengharum ruangan berbahan garam dengan mudah:
Bahan-bahan yang Diperlukan
- 3 sdm garam dapur
Halaman Selanjutnya
- 1 sachet pewangi pakaian, merk apa saja