Nikmati Sensasi 3 Rumah Makan Khas Sunda di Karawang yang Wajib Dicoba!

RM Khas Sunda Cibiuk Resto Karawang
Sumber :
  • google maps

PurwasukaKarawang, sebuah kota di Jawa Barat yang terkenal dengan berbagai destinasi wisata, juga memiliki kekayaan kuliner yang menggugah selera. 

5 Rekomendasi Kulineran di Purwakarta, Ada Mie 3 Warna dan Sate Maranggi Legendaris. Yuk, Cicipi!

Bagi para pencinta makanan, berikut ini adalah tiga rekomendasi tempat wisata kuliner di Karawang yang layak untuk dikunjungi.

1. Rumah Makan Khas Sunda Cibiuk 

Muara Jambu, Desa Cibeusi: Tempat Asyik untuk Kuliner dan Wisata Alam di Tahun Baru

Dengan nuansa tradisional yang kental, Rumah Makan Khas Sunda Cibiuk menjadi pilihan utama bagi mereka yang ingin mencicipi kuliner khas Sunda. 

RM Khas Sunda Cibiuk Resto Karawang

Photo :
  • google maps
Jalan-Jalan ke Karawang? 3 Curug Ini Wajib Masuk Daftar Liburan Tahun Baru 2025!

Tempat makan ini menawarkan menu seperti Sop Iga Bakar, Gurami Bakar Cobek, dan Nasi Liwet yang menggoda selera. Lokasinya berada di Jl. Raya Perumnas No.1, Wadas, Sukaluyu, Telukjambe Timur. 

Suasana yang hangat dengan tempat makan lesehan semakin menambah daya tarik restoran ini.

Halaman Selanjutnya
img_title