7 Cara Mudah Menyimpan Kue Semprit di Toples! Tidak Apek dan Tetap Enak Saat Lebaran
Sabtu, 22 Maret 2025 - 12:00 WIB

Sumber :
- YouTube @Devina Hermawan

Kue semprit
Photo :
3. Pilih Toples yang Tepat
Gunakan toples kaca atau plastik tebal yang memiliki penutup kedap udara. Toples dengan karet segel atau pengunci akan lebih baik dalam menjaga kue tetap renyah.
Pastikan toples dalam keadaan bersih dan benar-benar kering. Cuci dengan air hangat dan sabun, lalu keringkan dengan kain bersih atau angin-anginkan hingga benar-benar kering.