Cukup Disiram Saja, Kaca Tebal Bisa Potong Tanpa Alat Khusus, Yuk Simak dan Praktikan di Rumah

Kaca
Sumber :
  • Youtube

- Gunakan penggaris untuk menentukan ukuran kaca yang ingin dipotong.  

- Gores kaca menggunakan pecahan busi bekas yang tajam.  

- Lakukan goresan dengan tekanan ringan namun pasti, tarik garis dari ujung ke ujung agar hasilnya rapi.  

- Balik kaca, lalu buat garis tipis di bagian belakang untuk memastikan goresan sejajar dengan bagian depan.  

3. Memanaskan Garis Pemotongan dengan Lilin

- Nyalakan lilin dan panaskan bagian kaca yang sudah digores.  

- Jangan terlalu lama, cukup beberapa detik agar kaca sedikit memuai di bagian goresan.