Kue Kering Melebar Saat Dipanggang? Ini Dia Trik Rahasia Cegah Kue Kering Melebar di Oven
Selasa, 11 Maret 2025 - 11:30 WIB
Sumber :
3. Pencampuran Adonan
- Gunakan teknik pencampuran yang lembut dan cukup sampai bahan tercampur rata.
- Hindari mengaduk terlalu lama atau dengan kecepatan tinggi.
- Jika adonan terlalu lembek, istirahatkan di kulkas sebelum dipanggang.