Trik Ampuh Simpan Bayam Agar Tetap Segar dan Tidak Menghitam Hingga 10 Hari

Sayur Bayam
Sumber :
  • Pinterest

- Simpan kantong di freezer.

- Cara ini dapat membuat bayam bertahan hingga satu tahun.

2. Simpan di Kulkas

- Jangan bungkus bayam dengan plastik, gunakan tisu dapur untuk menyerap kelembapan berlebih.

- Masukkan bayam yang sudah dibungkus tisu ke dalam wadah kedap udara.

- Tutup rapat wadah dan simpan di kulkas.

- Hindari menyimpan bayam di dekat buah penghasil etilen seperti pisang dan apel.