Trik Bakar Arang Anti Gagal! Sate Matang Sempurna, Gak Perlu Repot
Kamis, 6 Maret 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
- istimewa
- Ambil beberapa potong arang dan tempatkan di atas kompor atau sumber api lainnya.
- Nyalakan api dengan suhu sedang dan biarkan arang memanas hingga muncul bara merah.
- Setelah arang cukup membara, pindahkan ke tempat pembakaran utama menggunakan penjepit.
- Tambahkan arang lainnya di sekitar arang yang sudah menyala agar bara merambat dengan merata.
- Gunakan kipas untuk mempercepat penyebaran bara ke arang lain.