Ampuh! Begini Cara Hilangkan Jamur di Tembok dan Jendela Tanpa Ribet!
Rabu, 5 Maret 2025 - 17:30 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
- Bilas area yang telah dibersihkan dengan air bersih.
- Keringkan dengan lap untuk mengurangi kelembapan.
Membersihkan jamur dengan cara ini memang cukup efektif, tetapi perlu diperhatikan bahwa bau dari cairan pemutih cukup menyengat.
Oleh karena itu, disarankan menggunakan masker untuk menghindari iritasi saluran pernapasan.
Sebaiknya lakukan pembersihan di area yang memiliki sirkulasi udara baik atau gunakan alat pelindung tambahan.
Jamur di dinding memang dapat kembali muncul jika kelembapan ruangan tidak dikendalikan dengan baik.