3 Cara Sederhana Cegah Pagar Rumah Agar Tidak Berkarat, Auto Kinclong Setiap Hari!

Pagar Rumah (foto ilustrasi).
Sumber :
  • pinterest

Purwasuka Tiga cara sederhana ini bisa mencegah pagar rumahmu tidak berkarat meski sedang musim hujan.

Sudah bukan rahasia umum,pagar rumah yang terbuat dari besi biasanya akan berkarat seiring berjalannya Waktu.

Hal itu bisa terjadi lantaran adanya reaksi Kimia pada pagar rumah antara besi, air, dan oksigen. 

Nah, buat kamu yang punya pagar rumah dari besi, tiga cara sederhana ini bisa dipilih agar pagar rumah semakin kinclong dan tidak berkarat. 

Pagar Rumah (foto ilustrasi).

Photo :
  • pinterest

Berikut VIVA Purwasuka rangkum tiga cara sederhana agar pagar rumah tidak berkarat: 

1. Gunakan Cat Anti Karat