Manfaat Penyangga Obat Nyamuk yang Jarang Diketahui, Bisa Jadi Barang Berguna di Rumah
Minggu, 2 Maret 2025 - 10:00 WIB
Sumber :
- Youtube
- Lubangi bagian bawah penyangga menggunakan paku di dua titik sebagai tempat memasang sekrup.
- Pasang penyangga tersebut di bagian belakang pigura atau hiasan dinding menggunakan sekrup agar kokoh.
Dengan metode ini, pigura kalian akan menggantung dengan lebih kuat dan awet, tanpa khawatir cantolannya putus akibat usia.
Selain itu, hasil akhirnya terlihat lebih rapi karena penyangga obat nyamuk tersembunyi di balik pigura.
2. Penyangga HP Sederhana dan Kuat
Buat kalian yang suka menonton video di ponsel, memegang HP terlalu lama bisa bikin tangan pegal.
Nah, penyangga obat nyamuk bisa diubah menjadi stand HP yang simpel namun kuat. Berikut caranya: