Cara Praktis Rebus Telur Super Mulus, Anti Pecah dan Mudah Dikupas
Minggu, 9 Februari 2025 - 09:00 WIB
Sumber :
- 10 butir telur (atau sesuai kebutuhan), pastikan sudah dicuci bersih.
- 1 liter air (secukupnya, yang penting telur bisa tenggelam)
- 1 sendok teh garam halus (bisa diganti 1 sendok makan cuka atau perasan lemon)
Langkah-langkah Merebus Telur Supaya Mulus dan Nggak Pecah:
1. Pastikan suhu telur normal
Kalau telurnya baru keluar dari kulkas, diamkan dulu sampai suhunya kembali ke suhu ruang. Ini penting biar nggak gampang pecah pas direbus.
Panaskan air dulu, jangan langsung masukin telur!