Cara Simpan Sayuran dan Bahan Makanan Supaya Tahan Lama Sampai 2 Minggu
Kamis, 6 Februari 2025 - 13:44 WIB
Sumber :
- Met
Wadah ini wajib dilengkapi dengan tutup yang rapat.
2. Persiapan Bahan Utama
- Jeruk Nipis:
Siapin beberapa buah jeruk nipis, iris sesuai selera. Jeruk nipis ini nanti bisa dipake buat memercikkan ke ikan atau ayam yang udah dibersihin.
- Daging & Ikan:
Untuk ayam, pastikan potongan ayam (dada, sayap, paha) sudah dicuci bersih sampai darahnya mengalir.
Begitu juga ikan kembung dan ikan bawal, pastiin bagian dalamnya juga bersih.