Resep Bikin Seblak Lekoh Khas Bandung, Cocok untuk Usaha Kuliner

Seblak.
Sumber :
  • pinterest

VIVAPurwasuka – Siapa yang tidak kenal dengan seblak? Iya, jajanan Khas Bandung ini belakangan memang sedang viral-viralnya, apalagi seblak lekoh.

Seblak lekoh memiliki tekstur kuah yang sedikit kental dibanding dengan seblak pada umumnya.

Seblak Jawa Barat

Photo :
  • -

Belakangan, banyak warganet yang penasaran bagaimana caranya membuat seblak lekoh.

Pasalnya, seblak lekoh sedang jadi incaran banyak orang sehingga sangat cocok dijadikan sebagai usaha kuliner.

Nah, berikut VIVA Purwasuka rangkum resep bikin seblak lekoh Khas Bandung:

Bahan-bahan: