Bikin Sendiri Ternyata Gak Kalah Enak, Yuk Cobain Ketoprak Rumahan Mudah dan Lezat

Ketoprak
Sumber :
  • Pinterest

- Kecap manis secukupnya  

- Bawang goreng secukupnya  

- Kerupuk sebagai pelengkap  

Cara Membuat Ketoprak

1. Menyiapkan Bahan Pelengkap 

- Celupkan tauge ke dalam air mendidih sebentar, lalu tiriskan.  

- Rebus bihun jagung selama 2–3 menit hingga mengembang, lalu tiriskan.  

- Goreng kacang tanah dengan sedikit minyak hingga matang.