Ide Isian Toples Lebaran, Yuk Coba Resep Kacang Bawang Balado, Camilan Gurih Pedas Manis
Selasa, 11 Maret 2025 - 15:00 WIB
Sumber :
- Youtube CR Cook
- Tambahkan daun jeruk goreng, aduk kembali hingga tercampur rata. Pastikan api tetap kecil selama proses pencampuran agar bumbu tidak gosong.
Tips Sukses Membuat Kacang Bawang Balado:
- Rendam kacang cukup lama agar bumbu meresap ke dalam kacang, sehingga rasanya semakin gurih.
- Gunakan api sedang saat menggoreng kacang agar matang merata dan tidak gosong.
- Tambahkan cabai rawit merah jika ingin rasa yang lebih pedas.
- Simpan kacang bawang balado dalam toples kedap udara agar tetap renyah dan tahan lama.
Dengan mengikuti resep ini, Anda bisa membuat kacang bawang balado yang lezat dan gurih sebagai isian toples saat Lebaran atau camilan sehari-hari. Selamat mencoba dan semoga berhasil!