Modal Tiga Bahan Jadi Kue Lebaran Cantik, Cobain Resep Kue Semprit Susu Hemat Ini

Kue semprit susu
Sumber :
  • Pinterest

4. Panggang Kue Semprit Susu

- Panaskan oven selama 10 menit dengan suhu 140-150°C menggunakan api atas bawah.  

- Panggang kue selama 25 menit hingga matang dan berwarna sedikit keemasan.  

- Setelah matang, angkat dan biarkan kue dingin di suhu ruang sebelum dimasukkan ke dalam toples.  

Tips dan Penyimpanan:  

- Pastikan kue benar-benar dingin sebelum disimpan agar tetap renyah.  

- Simpan di dalam toples kedap udara supaya kue tetap segar dan tahan lama.