Resep Kue Kukus Biskuit Roma: Ide Jualan Modal Terjangkau

Ilustrasi kue kukus biskuit roma
Sumber :
  • Pinterest

- 2 butir telur

- 65 ml santan kental (bisa pakai merek apa saja)

- ½ sdt garam

- 2 bungkus vanili

- 3 sdm tepung terigu

- 1 sdt baking powder

- 4 sdm margarin cair

Alat Tambahan:

- Loyang ukuran 9x13 cm