Kenikmatan Gurih dan Pedas: Ini 5 Tempat Makan Wajib di Purwakarta
Minggu, 15 Desember 2024 - 18:26 WIB
Sumber :
- google maps
Sate Maranggi Haji Yetti adalah tempat makan legendaris yang sudah melayani pengunjung sejak 1990-an.
Berlokasi di Jalan Raya Cibungur, tempat ini dikenal dengan sate maranggi yang empuk dan bumbu bakarnya yang meresap sempurna.
Tempat ini buka dari pukul 08.00 hingga 21.00 WIB.