Air Keran di Rumah Keruh? Coba Cara Ini, Cuma Modal Kapas Tapi Air Sejernih Mata Air, Silakan Praktikan
Jumat, 11 April 2025 - 13:30 WIB
Sumber :
- Youtube
Purwasuka – Kalau air di rumah kalian keruh, berwarna kekuningan, atau bahkan kecokelatan, jangan buru-buru panik.
Kali ini ada trik mudah dan murah untuk menjernihkan air keruh jadi sebening mata air
Anda cukup memanfaatkan barang-barang sederhana yang ada di sekitar untuk menjernihkan air keruh.
Masalah Air Keruh di Rumah
Air yang keruh sering kali terjadi, apalagi jika sumber air berasal dari sumur atau PAM desa (pumdes), seperti yang saya alami sendiri.
Baca Juga :
Sering Gagal Masukkan Benang ke Jarum? Coba 2 Cara Ini, Hasilnya Bikin Tak Percaya Mata!
Warna air bisa sangat cokelat muda karena bercampur lumpur atau partikel halus. Tapi tenang, kita bisa atasi ini dengan alat filter buatan sendiri!
Bahan yang Dibutuhkan:
Halaman Selanjutnya
- Pipa PVC ukuran ½ inch (panjang sekitar 5 cm, bisa pakai pipa bekas)