Ingin Telur Balado Super Pedas Nikmat Ala Restoran? Pakai Tips Ini Sekarang!
Senin, 7 April 2025 - 07:45 WIB
Sumber :
Ini membuat telur lebih mudah dikupas dan tidak pecah saat direbus.
Baca Juga :
Keran Air Rusak? Dibuka atau Ditutup Tetap Ngalir, Rendam Pakai Air Panas, Hasilnya Kembali Normal
Ketiga, setelah direbus dan dikupas, goreng sebentar telur dalam minyak panas.
Telur balado
Photo :
Tips ini membuat telur lebih padat dan tidak mudah hancur ketika dicampur dengan sambal balado.
Keempat, untuk sambal balado, gunakan cabai merah keriting yang dicampur dengan cabai rawit merah segar.
Perbandingan idealnya 2:1 untuk rasa pedas yang pas namun tetap bisa dinikmati.
Kelima, jangan mengulek cabai terlalu halus. Ulek kasar saja agar tetap ada sensasi gigitan cabai.
Halaman Selanjutnya
Keenam, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum sebelum memasukkan cabai.