Catat Ini Bun! Cara Memasak Sayur Kangkung Agar Tetap Hijau dan Enak saat Disantap
Rabu, 2 April 2025 - 11:20 WIB
Sumber :
Purwasuka – Bunda harus tahu, beginilah cara memasak sayur kangkung agar tetap hijau dan sempurna.
Sayur kangkung merupakan salah satu menu masakan bergizi yang paling disukai oleh anak-anak.
Namun, tak jarang ada yang memasak sayur kangkung dengan warna hijaunya yang memudar.
Meski rasanya tidak beda jauh, namun tampilan yang kurang menarik bisa membuat anak tidak jadi makan masakan kita.
Nah, cara memasak kangkung agar tetap hijau di bawah ini bisa jadi solusi.
Dilansir dari YouTube @tripujis, berikut cara memasak sayur kangkung agar tetap hijau dan enak saat disantap:
Bahan-bahan:
Halaman Selanjutnya
1. Kangkung (1 ikat)