Cuma Pakai Minyak Kayu Putih, Trik Murah & Gampang Bikin Nyamuk Kabur Selamanya!
Selasa, 4 Februari 2025 - 07:15 WIB
Sumber :
- Istimewa
- Gulung tisu yang sudah diberi minyak kayu putih hingga berbentuk kecil dan padat.
-Selipkan tisu ini di bagian depan jaring-jaring kipas angin di rumahmu.
- Nyalakan kipas dan biarkan angin menyebarkan aroma minyak kayu putih ke seluruh ruangan.
Dengan cara ini, aroma minyak kayu putih akan terus berhembus dan membuat nyamuk tidak betah di dalam rumah.
Selain itu, metode ini lebih hemat karena tisu yang sudah terkena minyak bisa bertahan cukup lama.
Dua cara di atas sangat praktis, murah, dan efektif untuk mengusir nyamuk tanpa bahan kimia berbahaya.
Kalau ingin hasil lebih maksimal, kamu bisa menggunakan cara pertama dan kedua secara bersamaan agar nyamuk benar-benar pergi dari rumah.
Halaman Selanjutnya
Jadi, nggak perlu repot-repot beli obat nyamuk mahal atau pakai cara yang ribet! Selamat mencoba dan semoga rumahmu bebas dari nyamuk.