Cara Mudah Mencegah Ular Masuk Pekarangan Rumah
Senin, 20 Januari 2025 - 21:29 WIB
Sumber :
Purwasuka – Kehadiran ular di sekitar pemukiman seringkali menimbulkan keresahan. Hewan melata ini tidak hanya menakutkan, tetapi juga berpotensi membahayakan.
Untuk mencegah ular masuk ke pekarangan rumah, ada beberapa langkah sederhana yang dapat dilakukan.
Namun yang perlu diketahui, ular biasanya suka diam di tempat-tempat lembab dan kotor seperti tumpukan kayu, semak-semak, lubang yang digenangi air, dan tumpukan batu.
Baca Juga :
Gak Perlu Racun! Usir Tikus dari Rumah dengan 2 Bahan Dapur Sederhana Ini, Tikus Auto Minggat
Dengan mengetahui tempat itu, kita dapat mengantisipasi datangnya ular.
Penyebab Ular Datang ke Rumah
- Habitatnya di alam kemungkinan sudah rusak atau terganggu oleh manusia
- Ular cenderung mencari tempat yang lebih hangat saat musim hujan. Sebaliknya, ular mencari tempat yang teduh untuk berlindung saat musim kemarau
- Bertepatan dengan musim ular berkembang biak
- Tersedia pakan yang melimpah seperti tikus, sehingga ular memilih tinggal dan berkembang biak di permukiman
Baca Juga :
Gak Perlu Racun! Usir Tikus Permanen dengan Bubuk Ajaib Alami Ini, Dijamin Langsung Kabur dari Rumah!
Usir ular dari rumah
Photo :
- id.pinterest.com
Halaman Selanjutnya
Agar ular tidak datang ke rumah, lakukan langkah-langkah pencegahan berikut ini: